Monday, August 12, 2013

BICARA MESIR DAN NIL...

dari sujud ke sujud... temukan aku pada cinta-Mu ya Allah...

bertemu dan berpisah...
semuanya kerana Allah...


Ya Allah , Engkau Maha Sejahtera, dari Engkaulah datangnya kesejahteraan, wahai yang mempunyai keagungan dan kemuliaan, tiada ilah yang berhak disembah selain Engkau yang Esa, tidak ada sekutu bagi Engkau Bagi Engkulah kerajaan dilangit dan dibumi, bagi Engkaulah segala pujian.

"Engkaulah yang maha kuasa atas segala sesuatu"

Ya Allah tidak ada yang mampu menghalangi apa yang Engkau berikan, tidak ada yang mampu memberi sesuatu yang Engkau tolak, dan tidak ada gunanya bagi Engkau kekayaan manusia, tiada daya dan kekuatan kecuali dengan Engkau,

Ya Allah tidak ada ilah yang berhak disembah selain Engkau, kami tidak menyembah selain Engkau.

Ya Allah, jadikanlah pendengaran kami, pandangan dan kekuatan kami menyenangi jalan petunjuk-Mu dan jadikanlah hawa nafsu kami patuh pada ajaran yang dibawa oleh para Nabi dan Rasul Engkau, Ya Allah berilah kami kehidupan yang baik di dunia dan akhirat.


Fahri : Sebelum aku kesini, sebenarnya ada 2 hal yang bikin aku kagum sama Mesir. Yaitu Al Azhar dan Sungai Nil, karena tanpa sungai Nil, tidak ada Mesir dan tidak ada AL Azhar. 
Maria : Aku juga suka sungai Nil, kalau tidak ada sungai Nil, pasti tidak ada Mesir, tidak ada peradaban, yang ada hanya gurun pasir. Kamu percaya pada jodoh, Fahri? 
Fahri : Ya, setiap orang memiliki... 
Maria :  jodohnya masing-masing. Itu yang sering kamu bilang. Aku rasa sungai Nil dan Mesir itu jodoh, senang ya kalau kita bisa bertemu dengan jodoh yang diberikan Tuhan dari langit. 
Fahri : Bukan dari langit, Maria, tapi dari hati, dekat sekali 


tunjuki lah kami jalan yang lurus...
jalan yang Engkau beri nikmat...
bukan jalan orang yang Engkau murkai...
dan bukan pula jalan mereka yang sesat...
-al-fatihah-



nur insan
teratak bonda
12 ogos 2013 (11.29pm)

No comments: